Sabtu, 05 September 2015

Finalis Bujang Dara BNN Sosialisasi HANI 2015


Social Media
Login     Tribun JualBeli
Minggu, 6 September 2015

Finalis Bujang Dara BNN Sosialisasi HANI 2015

Minggu, 6 September 2015 09:58

Finalis Bujang Dara BNN Sosialisasi HANI 2015
http://ift.tt/17IJc8r REZKI ANTIKA
Bujang dan Dara Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Riau menggelar Sosialisasi Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) pada Minggu (6/9/2015) 

Laporan Sari Rezki

TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU - Sepuluh pasang Bujang dan Dara Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Riau menggelar Sosialisasi Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) pada Minggu (6/9/2015). Acara ini dilakukan di area Car Free Day Jalan Diponegoro.

Menurut Ketua Panitia Pino Tobing, pada kegiatan ini, 10 pasang bujang bujang dara melakukan orasi. Para Bujang Dara yang juga merupakan mahasiswa ini, ingin menyuarakan bahaya narkotika kepada masyarakat yang berada di CFD.

"Mereka terbagi dua kelompok, kelompok Car Free Day dan Stadion Utama. Kedua lokasi ini dijadikan sebagai tempat acara puncak tanggal 3 September di Gedung Dharma Wanita," katanya.

Baca selengkapnya di Harian Tribun Pekanbaru edisi BESOK. Simak lanjutannya di http://ift.tt/1w0o05e. Ikuti Video Berita di http://ift.tt/1el3FUh

FOLLOW Twitter @tribunpekanbaru dan LIKE Halaman Facebook: Tribun Pekanbaru



from pekanbaru tribunnews

0 komentar:

Posting Komentar